Home / Berita

Minggu, 22 Desember 2024 - 23:52 WIB

Satgas Ops Lilin Seulawah-2024 bersama Jasa Raharja Berikan Layanan Kesehatan Gratis kepada Masyarakat

Redaksi

Banda Aceh — Satuan Tugas (Satgas) Operasi Lilin Seulawah-2024 Polda Aceh bersama Jasa Raharja memberikan pelayanan kesehatan gratis bagi masyarakat di Pos Pengamanan Pelabuhan Ulee Lheue, Kota Banda Aceh, Minggu, 22 Desember 2024.

Baca Juga :  Pj Gubernur Safrizal Tinjau Lahan Lokasi Rencana Pembangunan Venue PORA 2026

 

Kasatgasopsda Lilin Seulawah 2024, Kombes M Iqbal Alqudusy menyampaikan, pengobatan gratis tersebut merupakan wujud kepedulian pihaknya kepada masyarakat penumpang kapal di Pelabuhan Ulee Lheue menjelang libur Natal dan Tahun Baru (Nataru).

 

“Dalam pengobatan gratis yang digelar di Pelabuhan Ulee Lheue itu, ada sebanyak 129 masyarakat yang berobat. Ini adalah layanan Satgas Ops Lilin Seulawah bersama Jasa Raharja menjelang libur Nataru,” kata Iqbal, dalam rilisnya, Minggu, 22 Desember 2024.

Baca Juga :  Pangdam IM Berikan Pengarahan kepada ribuan Personel TNI, PNS, dan Persit di Banda Aceh

 

Ia berharap, layanan kesehatan gratis tersebut dapat bermanfaat bagi masyarakat, khususnya bagi yang akan melakukan perjalanan libur Nataru.

Baca Juga :  Penyidik Polda Aceh Serahkan Oknum Pegawai BSI yang Salah Gunakan Dana Nasabah ke Jaksa

 

“Silakan gunakan layanan kesehatan gratis yang kami sediakan. Semoga bermanfaat,” demikian, kata Iqbal.

Share :

Baca Juga

Berita

Bupati Syech Muharram Tutup MTQ ke-10 Tingkat Kemasjidan Baburridha Indrapuri

Berita

Dirreskrimsus Polda Aceh Kombes Winardy Berpindah Tugas ke Bareskrim Mabes Polri

Berita

Pemkab Aceh Besar Salurkan Bantuan Keuangan untuk Parpol Tahun 2024

Berita

Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin Seulawah 2024 di Polres Lhokseumawe, Diteruskan dengan Rakor Lintas Sektoral

Berita

Gubernur Muzakir Manaf Lepas Keberangkatan Mudik Gratis Pemerintah Aceh

Berita

Muhammad Iswanto Apresiasi Syech Muharram yang Melanjutkan Pengajian di Balee Beut Meuligoe

Berita

Gubernur Aceh Sambut Kedatangan Menteri Kehutanan dan Rombongan Komisi IV DPR RI

Berita

Satgas Ops Ketupat Seulawah Tingkatkan Kegiatan Preemtif dan Preventif di Pusat Perbelanjaan